Pencahayaan LED Peralatan Periferal Sistem Visi Seri CA-D

Lampu SpotLampu Spot LED menghemat ruang, jarak serat dan dapat digunakan untuk menerangi titik/area tertentu.
CA-DP

Aplikasi

Penjajaran pelat kaca

Menggunakan lampu spot CA-DP bersama lensa makro, deteksi konsistensi penjajaran tulisan tanda registrasi dapat dilakukan.

Contoh kombinasi adaptor
lensa dudukan C untuk
lampu spot (OP-87896)

Dengan memasang adaptor lensa dudukan C (OP-87896) ke ujung lampu spot, lebih banyak aplikasi dapat disediakan.

Sumbu vertikal: Diameter spot/Sumbu horisontal:LWD
Dengan mengombinasikan lensa pemroses gambar, lampu spot yang sangat seragam dan terang dapat diperoleh.

Sumbu vertikal: Diameter spot/Sumbu horisontal:LWD/Satuan: mm
Diagram menampilkan rentang penggunaan lampu spot dengan kecerahan dijamin. Pastikan terlebih dahulu apakah kecerahannya benar-benar mencukupi.

Dengan mengombinasikan lensa telesentrik, lampu spot juga dapat diigunakan sebagai sumber cahaya paralel.

Citra cahaya latar telesentrik

Citra tajam tanpa cahaya pembungkus dapat diperoleh.

Sumber cahaya citra cahaya latar

Tepi-tepi tidak terlihat jelas karena cahaya yang dipantulkan oleh permukaan sekrup.